[Kamus] Mata Uang Asing

Mata Uang Asing

Adalah:
Mata uang selain mata uang pelaporan entitas.
Contoh:
Mata uang pelaporan Indonesia adalah Rupiah, maka mata uang asing adalah selain Rupiah. Bisa Dollar Amerika Serikat (USD), Yuan Republik Rakyat Tiongkok (CN¥), atau Euro Uni Eropa (EUR)

Sumber:
Kamus Saku Standar Akuntansi Pemerintah 2013, Dit.APK, DJPb, Kemenkeu.

Posting Komentar

0 Komentar